Satlantas Polres Bone Akan Gelar Ops Keselamatan 2025, Ini Pelanggaran yang Bakal Ditindak

- Jurnalis

Sabtu, 8 Februari 2025 - 14:20 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE, TRISAKTINEWS.COM – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bone akan melaksanakan operasi keselamatan pallawa pada 10-23 Februari 2025. Operasi ini dilaksanakan guna menciptakan kondisi lalu lintas yang kondusif jelang bulan suci Ramadan 1446 H.

Kapolres Bone AKBP Erwin Syah melalui Kasat Lantas AKP H Musmulyadi mengatakan Operasi ini digelar sebagai upaya meningkatkan kedisiplinan, kepatuhan masyarakat dalam berlalu lintas dan menekan angka pelanggaran dan kecelakaan di jalan raya.

“Selain itu operasi ini dimaksudkan untuk menciptakan Kamseltibcar Lantas yang aman dan kondusif menjelang bulan Ramadhan dan Hari Raya,” jelasnya Sabtu (8/2).

Baca Juga :  Imbauan Kapolres Bone Soal Balap Liar, Anggota DPRD Bone Lilo AK : Perlu Di Evaluasi

H Musmulyadi pun merincikan sejumlah pelanggaran lalu lintas yang akan menjadi sasaran khusus penindakan oleh petugas yakni;

1.Pengendara di bawah umur
2.Pengendara tidak menggunakan helm SNI,
3.Menggunakan HP saat berkendara
4.Pengemudi tidak menggunakan safety belt
5.Berboncengan lebih dari satu orang.
6.Berkendara dibawah pengaruh alkohol.

7. Over Dimensi dan Over Load.
8. Berhenti disembarang tempat.
9. Melawan Arus.
10. TNKB Tidak Sesuai Ketentuan.
11. Knalpot tidak sesuai spesifikasi.

Baca Juga :  Pelantikan dan Rapat Kerja, Ketua Bassi Tammi Tekankan Solidaritas Antar Pengurus

Lanjut, dalam pelaksanaan Operasi Keselamatan Pallawa 2025, juga akan di kedepankan tindakan Preemtif dan Preventif.

“Memberikan edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat tentang pentingnya keselamatan berlalu lintas melalui berbagai kegiatan dan kampanye,” sambungnya

“Masyarakat dihimbau untuk patuh terhadap aturan berlalulintas, melengkapi surat saat berkendara dan patuh terhadap rambu lalu lintas demi menjaga keselamatan bersama,” tutupnya. (*/ril)

Berita Terkait

Regident Satlantas Polres Bantaeng Berbagi Takjil, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan
DPR Resmi Sahkan RUU TNI, Menhan Sjafrie Sjamsoeddin: Tidak Ada Wajib Militer dan Dwifungsi ABRI
Wabup Bone Hadiri Silaturahmi dan Buka Bersama Keluarga Besar Pengadilan Negeri Watampone
CMN Optimis Danantara Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Serukan Transparansi dan Profesionalisme
Wabup Bone Ajak IKAPTK Bersinergi Membangun Daerah dalam Bakti Sosial dan Buka Puasa Bersama
Bupati Bone Titip Pesan ke Telkomsel: Dukung UMKM Masuk Era Digital
Bahas Budaya dan Lingkungan, Bupati Bone Terima Kunjungan Wakil Ketua Komite II DPD RI
Rapat TPAKD Sulsel 2025, Wabup Bone: Keberhasilan Pembangunan Butuh Sinergi Semua Pihak
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:16 WITA

Regident Satlantas Polres Bantaeng Berbagi Takjil, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:18 WITA

DPR Resmi Sahkan RUU TNI, Menhan Sjafrie Sjamsoeddin: Tidak Ada Wajib Militer dan Dwifungsi ABRI

Kamis, 20 Maret 2025 - 03:43 WITA

Wabup Bone Hadiri Silaturahmi dan Buka Bersama Keluarga Besar Pengadilan Negeri Watampone

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:28 WITA

CMN Optimis Danantara Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Serukan Transparansi dan Profesionalisme

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:03 WITA

Wabup Bone Ajak IKAPTK Bersinergi Membangun Daerah dalam Bakti Sosial dan Buka Puasa Bersama

Berita Terbaru

Opini

Perubahan Sosial dan Ramadan di Era Digital

Kamis, 20 Mar 2025 - 23:09 WITA