Wabup Bone Salurkan Bantuan Untuk Korban Puting Beliung Di Cenrana

- Jurnalis

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:23 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE, TRISAKTINEWS.COM – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bone melalui Dinas Sosial Salurkan Bantuan kepada Korban bencana angin puting beliung di Desa Lebongnge, Kecamatan Cenrana, Kabupaten Bone Jumat (14/3/2025).

Penyaluran bantuan diserahkan langsung oleh Wakil Bupati Bone Andi Akmal Pasluddin, didampingi Kepala Dinas Sosial Kabupaten Bone Drs. Andi Mappangara, M.M. dan Wakil Ketua 1 Baznas Bone Rusmin Igho.SH

Tampak hadir,Forkopimcam Kecamatan Cenrana, kasi Pemerintahan Kec.Cenrana, Kepala Desa Lebongnge Tokoh Agama Tokoh Masyarakat serta Warga Desa Lebongnge yang terdampak.

Baca Juga :  Rapat TPAKD Sulsel 2025, Wabup Bone: Keberhasilan Pembangunan Butuh Sinergi Semua Pihak

Diketahui bahwa pada Kamis (13/3/2025) kemarin sekira pukul 15.00 WITA angin puting beliung menerjang rumah warga di lebongnge dan mengakibatkan kerusakan rumah yang cukup parah.

Sebanyak 7 rumah yang terdampak akibat bencana cuaca ekstrim tersebut dengan taksiran kerugian hingga ratusan juta rupiah.

Wakil Bupati Bone mengatakan bantuan yang ia serahkan bantuan dari Pemerintah Daerah melalui Dinas Sosial Kabupaten Bone dan Bantuan dari Baznas Bone, terhadap masyarakatnya selain itu, berharap dapat meringankan beban masyarakat yang terdampak bencana puting beliung, apa yang telah disalurkan dapat bermanfaat bagi warga yang tertimpa musibah, korban dapat menerima dengan ikhlas. “jelasnya

Baca Juga :  Bukan Janji, Ini Bukti Beramal Peduli Nelayan dan Petani di Bone

“Bantuan ini merupakan bentuk kepedulian Pemerintah Daerah dengan harapan dapat sedikit meringankan beban bapak Ibu sekalian,” ungkapnya

“Bencana ini tentu membawa kesulitan bagi Bapak Ibu. namun, sebagai umat yang beriman, kita harus hadapi dengan penuh kesabaran karena ini adalah bentuk cobaan dari yang maha kuasa” tutupnya. (*/ril)

Berita Terkait

Regident Satlantas Polres Bantaeng Berbagi Takjil, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan
DPR Resmi Sahkan RUU TNI, Menhan Sjafrie Sjamsoeddin: Tidak Ada Wajib Militer dan Dwifungsi ABRI
Wabup Bone Hadiri Silaturahmi dan Buka Bersama Keluarga Besar Pengadilan Negeri Watampone
CMN Optimis Danantara Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Serukan Transparansi dan Profesionalisme
Wabup Bone Ajak IKAPTK Bersinergi Membangun Daerah dalam Bakti Sosial dan Buka Puasa Bersama
Bupati Bone Titip Pesan ke Telkomsel: Dukung UMKM Masuk Era Digital
Bahas Budaya dan Lingkungan, Bupati Bone Terima Kunjungan Wakil Ketua Komite II DPD RI
Rapat TPAKD Sulsel 2025, Wabup Bone: Keberhasilan Pembangunan Butuh Sinergi Semua Pihak
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:16 WITA

Regident Satlantas Polres Bantaeng Berbagi Takjil, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:18 WITA

DPR Resmi Sahkan RUU TNI, Menhan Sjafrie Sjamsoeddin: Tidak Ada Wajib Militer dan Dwifungsi ABRI

Kamis, 20 Maret 2025 - 03:43 WITA

Wabup Bone Hadiri Silaturahmi dan Buka Bersama Keluarga Besar Pengadilan Negeri Watampone

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:28 WITA

CMN Optimis Danantara Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Serukan Transparansi dan Profesionalisme

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:03 WITA

Wabup Bone Ajak IKAPTK Bersinergi Membangun Daerah dalam Bakti Sosial dan Buka Puasa Bersama

Berita Terbaru

Opini

Perubahan Sosial dan Ramadan di Era Digital

Kamis, 20 Mar 2025 - 23:09 WITA