Apresiasi Pengendara Tertib, Polwan Bone Bagikan Coklat dan Air Minum

- Jurnalis

Senin, 1 September 2025 - 23:45 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE, TRISAKTINEWS.COM — Polwan Satlantas Polres Bone membagikan coklat dan air minum kepada warga di Seputaran Lapangan Merdeka Watampone, Kabupaten Bone, sembari mengingatkan mereka agar tertib lalu lintas, Senin (1/9/2025).

Kasat Lantas Polres Bone AKP H Musmulyadi S.PDi menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk edukasi dan penghargaan terhadap pengendara yang mematuhi aturan berlalu lintas.

Kegiatan itu sebagai bentuk apresiasi atas kepatuhan dan disiplin berlalu lintas. Kegiatan simpatik tersebut juga sekaligus dalam rangka menyambut hari Lalu Lintas ke-70.

Baca Juga :  Mobil Pick Up Angkut Penumpang, Satlantas Bone Lakukan Penindakan Tegas di Hari Keenam Operasi

“Bagi-bagi coklat dan air minum tersebut salah satu cara kami agar lebih dekat dengan masyarakat. Tentunya ada pesan tentang keamanan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas yang disampaikan bagi masyarakat,” jelasnya.

Penyampaian pesan sembari tersenyum akan lebih diingat oleh warga, meskipun hanya sebentar, diharap kegiatan tersebut dapat mempererat hubungan antara polisi dengan masyarakat.

Baca Juga :  Pemkab Sinjai Gandeng Poltekkes Makassar Untuk Atasi Stunting dan Perkuat SDM Kesehatan

“Sekaligus meningkatkan kesadaran berlalu lintas demi terwujudnya keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas, tutupnya.

Salah satu pengguna jalan, Sumarni, mengaku senang karena menerima hadiah berupa coklat dan air minum “Setiap hari saya selalu tertib, karena demi keselamatan saya dan keluarga,” tuturnya. Ia pun tampak gembira saat menerima hadiah dari petugas.

Penulis : Redaksi

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Ketum PPWI Tanggapi Tingkah Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Blokir Whatsaapp Wartawan
Diduga Bungkam Media, Profesionalisme Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Dipertanyakan
Jeritan Nelayan Onepute: Limbah Nikel Cemari Sungai Laa, Hasil Tangkapan Nelayan Menurun Drastis”
Mentan Andi Amran Sulaiman Jadi Narasumber Rakernas XVII APKASI, Tekankan Hilirisasi Pertanian dan Pengawasan Pupuk Bersubsidi
Pastikan Warga Nyaman, Kapolres Gresik AKBP Ramadhan Cek Langsung Layanan Publik
Wakil Bupati Bone Hadiri Rakernas XVII APKASI di Batam, Dorong Sinergi Pembangunan Daerah
67 Personel Brimob Polda Sulsel Jalani Misi Pencarian Pesawat ATR 42-500 di Pangkep
DPC PJI Bojonegoro Matangkan Program Kerja 2026 Melalui Rapat Kerja di Kedungadem

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:38 WITA

Ketum PPWI Tanggapi Tingkah Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Blokir Whatsaapp Wartawan

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:04 WITA

Diduga Bungkam Media, Profesionalisme Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Dipertanyakan

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:32 WITA

Jeritan Nelayan Onepute: Limbah Nikel Cemari Sungai Laa, Hasil Tangkapan Nelayan Menurun Drastis”

Senin, 19 Januari 2026 - 21:38 WITA

Mentan Andi Amran Sulaiman Jadi Narasumber Rakernas XVII APKASI, Tekankan Hilirisasi Pertanian dan Pengawasan Pupuk Bersubsidi

Senin, 19 Januari 2026 - 16:00 WITA

Pastikan Warga Nyaman, Kapolres Gresik AKBP Ramadhan Cek Langsung Layanan Publik

Berita Terbaru